Laporan Wartawan Grid.ID, Justina Nur Landhiani
Grid.ID - Standar kecantikan Korea pada umumnya lebih mempromosikan warna kulit putih cerah.
Hal tersebut membuat orang takut terkena sinar matahari karena takut kulit menjadi gelap.
Namun ternyata sekarang ada trend baru di Korea, yaitu warna kulit yang kecoklatan karena proses tanning.
(BACA JUGA : Sebuah Gerbang Setan Ditemukan, Fakta di Baliknya Bikin Umat Manusia Harus Lebih Waspada )
Masa sih, enggak percaya?
Siapa saja sih artis Korea yang lebih memilih kulit tanning daripada kulit putih cerah?
Berikut ini adalah artis Korea yang melakukan tanning seperti yang dikutip Grid.ID dari dramafever.com.
1. Lee Hyori
Lee Hyori dikenal sebagai ratunya K-Pop.
Lee Hyori terkenal akan performance dan tubuhnya yang sangat seksi.
Dengan dikenalnya dirinya sebagai idola yang melakukan tanning, membuatnya terlihat berbeda dan stand out.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | dramafever |
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |