Grid.ID - Merayakan ulang tahun akan dinanti oleh setiap orang.
Ada yang menunggu hari ulang tahun bersama kekasih, keluarga, atau teman-temannya.
Kisah kali ini datang dari Malaysia.
Ada seorang kakak laki-laki yang ingin merayakan ulang tahun adik perempuannya.
Ada yang percaya bahwa umur 21 tahun adalah umur seseorang sudah menginjak dewasa.
Bikin Haru, Inilah Kisah 17 Agustusan Al dan Prilly, Bareng Mantan Pejuang Kemerdekaan | Grid.ID https://t.co/iDia3AVpvr
— Grid.ID (@grid_id) August 18, 2017
Akhirnya, untuk memberikan kejutan bagi adiknya, si kakak menyiapkan hadiah dan mendokumentasikannya berupa video di Facebook.
Dia memberikan hadiah yang paling praktis.
Kado ini sangat cocok diberikan untuk semua orang, baik laki-laki maupun perempuan dari segala umur.
Seperti dilansir World of Buzz, si kakak menulis, "Meskipun kado dan kejuatan dari ku sedikit terlambat, aku berharap kamu menyukainya, adikku. Aku menyiapkan ini semua karena kamu adalah saudara perempuanku yang aku paling cintai di dunia selain ibu."
Dia juga menuliskan bahwa pacarnya bisa datang dan pergi.
Baca : Duh, Ngga Cuma Sekali Ayu Ting Ting Buka Baju di Depan Kamera, Netizen : Caper
Namun saudara perempuan akan ada selamanya dalam hidupnya.
5 Arti Mimpi Berenang Bareng Paus Bukan Pertanda Buruk, Ada Kaitannya dengan Spiritual
Penulis | : | Alfa Pratama |
Editor | : | Alfa Pratama |