Laporan reporter Grid.ID, Hyashinta Amadeus Onen Pratiwi
Grid.ID - Menjadi cantik adalah impian semua wanita.
Berbagai cara dilakukan untuk membuat bagian tubuh yang dirasa kurang menjadi lebih baik.
Banyak cara ditawarkan oleh dunia kosmetik.
Salah satu yang digemari adalah proses singkat dan murah yang menghasilkan dampak yang signifikan.
Sayangnya, pengalaman sebaliknya dialami oleh 3 perempuan Filipina.
Mereka berniat untuk membuat tulang pipi mereka lebih menonjol agar terkesan tirus.
Biasanya untuk melakukan suntikan itu membutuhkan biaya sekitar Rp 13 juta di sana.
(BACA JUGA: Hati-hati Kesalahan Ini Sering Terjadi Selama Masa Kehamilan, Perhatikan Jika Ingin Janin Selamat!)
Namun mereka mendapatkan penawaran menarik dengan harga lebih murah yaitu hanya Rp 130 ribu saja.
Kapuso Mo dan Jessica Soho menceritakan pengalaman menyedihkan yang dialami teman mereka.
Penulis | : | Anita Rohmatur R |
Editor | : | Anita Rohmatur R |