Laporan Wartawan Grid.ID, Deshinta Nindya A
Grid.ID – Arsy Addara Musicia Nurhermansyah atau yang akrab disapa Arsy ini merupakan anak dari pasangan selebritis tanah air Ashanty dan Anang Hermansyah.
Wajah cantik dan tingkah lucunya bikin netizen gemes.
Hasil penelusuran Grid.ID dari akun Instagram pribadi Ashanty @ashanty_ash mengunggah video Arsy.
Siap-Siap! Bayi-bayi Lucu Ini Akan Segera Lahir | Grid.ID https://t.co/bvARPYv5fr
— Grid.ID (@grid_id) August 22, 2017
(Baca: Masalah Jodoh, Andi Arsyil Buka-Bukaan Tentang Hal Ini)
Pada video tersebut, Arsy meminta sepeda kepada Presiden Indonesia bapak Joko Widodo.
Hal ini dikarenakan Arsy sudah lancar menyanyikan semua lagu kebangsaan Indonesia.
Video unggahan dari akun Instagram @ashanty_ash ditonton hingga 39.553 kali.
Dengan tingkah lucu dan suara yang imut, banyak netizen yang ikut gemas dengan Arsy.
"Hahahaha gemes bgt siih cioooo" tulis akun @keila_shandra
"Ya ampun lucu banget niih anak" timpal akun @firaqumay
Selain lucu, netizen juga bilang kalau Arsy ini juga pintar.
5 Arti Mimpi Memberi Makan Burung Gagak, Awas Lambangkan Peringatan, Perubahan Besar Akan Datang!