Grid.ID - Sebagai orang Indonesia, rasanya memang paling nikmat ketika bisa makan langsung menggunakan tangan dengan kaki diangkat satu.
Mungkin bagi sebagian orang, menyuap makanan langsung dari tangan akan terdengar menjijikan.
Tapi bagi wanita cantik satu ini justru kebalikannya, karena ia terlihat begitu menikmati makanannya yang ia makan menggunakan tangannya.
Bikin Haru, Inilah Kisah 17 Agustusan Al dan Prilly, Bareng Mantan Pejuang Kemerdekaan | Grid.ID https://t.co/iDia3AVpvr
— Grid.ID (@grid_id) August 18, 2017
Ia adalah DJ Butterfly, seorang Disk Jockey asal Thailand yang sekarang sudah menetap dan bekerja di Indonesia.
Bukan hanya karena kemahirannya memainkan piringan hitam, tapi ia juga banyak dikenal orang karena wajah cantik dan tubuhnya yang super seksi.
Lewat Instagram pribadinya, DJ Butterfly tak pernah canggung untuk memamerkan tubuh indahnya dan seksinya lewat foto dan video.
(BACA: Sadis, Wanita Ini Dikeroyok dan Dianiaya oleh 2 orang Pria, Masalahnya Hanya Karena Ini...Duh)
Termasuk juga ia tak pernah malu untuk mengunggah video dirinya sedang melahap makanan.
Ia tidak membuat video ketika dirinya sedang makan di restoran mewah atau semacamnya, tapi video ketika dirinya sedang asik makan di lantai rumahnya dan menyuap makanan itu dengan tangannya.
Kali ini, dengan menggunakan pakaian hijau garis-garis hitam berlengan panjang, DJ Butterfly membagikan video dirinya sedang makan sepiring mie goreng.
(BACA: Gemas Banget Cara Minumnya Nastusha Olivia Alinskie, Lain Daripada Yang Lain!)
Di dalam piring putih itu tak hanya berisi mie goreng, tapi juga berisi sayur-sayuran mentah.
Nasib Daro Seri Vida, Crazy Rich Malaysia, Terlilit Utang Rp 3,7 Miliar sampai Barang-barang Mewahnya Disita
Penulis | : | Violina Angeline |
Editor | : | Violina Angeline |