Laporan Wartawan Grid.ID, Eria Winda Wahdania
Grid.ID-Pasangan Sharena Delon dan Rian Delon nampak bahagia sejak kelahiran buah hati keduanya, Sabtu (22/9/2018) lalu.
Melalui unggahan dalam akun instagram pribadinya, keduanya kerap membagikan potret putri kecilnya itu.
Putri kecil bernama Sea Dedari Situmeang tersebut memang sudah terlihat lucu dan menggemaskan.
Baca Juga : Sembari Memegang Secarik Kertas, Vanessa Angel: Maaf Atas Kegaduhan yang Telah Terjadi
Baru-baru ini melalui unggahan dalam akun instagram pribadinya, Sharena kembali membagikan sebuah video sang buah hati.
Dalam video tersebut bayi 3 bulan itu nampak banyak bersuara selayaknya orang yang sedang mengomel.
Nagita Slavina Diam-diam Punya Toko Berlian, Raffi Ahmad Syok saat Diajak Berkunjung ke Toko sang Istri: Ini Milik Kamu?
Source | : | |
Penulis | : | Winda Wahdania |
Editor | : | Winda Wahdania |