Grid.ID – Depresi adalah kondisi seseorang merasa tertekan sehingga mengabaikan hal penting lainnya.
Seseorang yang mengalami depresi bisa menjadi sangat sensitif dengan hal-hal sepele.
Oleh sebab itu, jika kamu punya pasangan atau teman yang mengalami depresi, kamu sebaiknya perhatikan kalimat yang kamu ucapkan.
Akhirnya Terungkap, Ada Orang Ketiga Antara Al dan Prilly | Grid.ID https://t.co/w9cGEvUz8r
— Grid.ID (@grid_id) September 4, 2017
(BACA: Akhirnya Terungkap, Ada Orang Ketiga Antara Al dan Prilly )
Jangan sampai ini justru membawa kamu ke jurang.
Grid.ID melansir dari health.com tentang 6 kalimat yang boleh dan tidak boleh dikatakan terhadap seseorang yang mengalami depresi:
1. Saya di sini untukmu
Yang boleh dikatakan: “kamu tidak sendiri dalam hal ini”
Yang tidak boleh: “ada orang lain yang lebih buruk darimu”
2. Biarkan saya membantumu
Boleh dikatakan: “apakah kamu butuh pelukan?”
Tidak boleh: “berhentilah merasa kasihan pada diri sendiri”
Pulau Ini Terlarang Bagi Orang Luar, Karena Kamu Bisa Mati Jika ke Pulau Ini | Grid.ID https://t.co/KKXBjz1rtr
— Grid.ID (@grid_id) May 28, 2017
(BACA: Ini loh 3 Tren Makeup Tak Biasa Sepanjang Tahun 2017, Ternyata Ada yang Ditiru oleh Artis Indonesia!)
3. Depresi adalah sesuatu yang nyata
Boleh dikatakan: “kamu tidak gila hanya dengan hal ini”
Tidak boleh: “bukankah kamu selalu depresi?”
4. Saya peduli terhadapmu
Boleh dikatakan: “saya mencintaimu”
Tidak boleh: “tidakkah kamu merasa lelah sepanjang waktu?”
5. Saya akan melakukan yang terbaik untukmu
Boleh dikatakan: “saya tidak tahu apa yang kamu rasakan tapi saya bisa membantumu.”
Tidak boleh: “saya tahu apa yang kamu rasakan karena saya pernah mengalaminya.”
6. Kita akan melewati ini bersama
Boleh dikatakan: “saya tahu kamu sedang dalam masalah. Saya tidak akan meninggalkanmu, dan kamu tidak perlu khawatir jika kamu menyakiti saya.”
Tidak boleh: “sudahkah kamu mencoba teh penghilang depresi?”
Bukan Kadal Bukan T-Rex, Binatang yang Paling Mengerikan di Zaman Dinosaurus Adalah Buaya! | Grid.ID https://t.co/SzfcOXTOq4
— Grid.ID (@grid_id) July 5, 2017
(BACA: Duh, Setelah Alis Bergelombang, Ternyata Muncul Lagi Tren Alis Kuncir Kuda, Gimana Lagi ya?)
Bantu pasanganmu melewati masa-masa sulitnya dan buat dia merasa kamu selalu berada di sampingnya ketika dia membutuhkan. (*)
Anaknya Pergoki Suami Selingkuh di Rumah Saat Ia Pergi Umroh, Selebgram Ini Akhirnya Usir Meski Belum Cerai: Temenin Tuh Pacar Lu