Laporan Wartawan Grid.ID, Jeanne Pita Winaryati
Grid.ID - Supermodel asal Brazil ini memang memesona.
Selain bergelut di dunia modelling, ia juga menggeluti dunia presenting.
Meskipun sudah memiliki momongan, ia tetap langganan dikontrak oleh VIctoria's Secret hingga kini.
(BACA: Wanita ini Temukan Ular di Tubuhnya saat Bangun Tidur, Penyebabnya Sungguh Keterlaluan!)
Pada Januari 2017 lalu pun ia dijuluki sebagai "the most valuable Victoria's Secret Angel".
Wanita kelahiran 1981 ini pun akan ikut serta dalam fashion show tahunan Victoria's Secret 2017.
Nah, seperti apa sih potret cantik dan seksinya Adriana Lima ini?
1. Hadir di acara Met Gala
Supermodel ini ikut hadir dalam acara Met Gala lalu.
Ia hadir dengan gaun model modiffied A-line hitam yang elegan.
Gaun tersebut memiliki belahan yang cukup tinggi sehingga kaki jenjangnya pun semakin terlihat.
Model leher v-neck dengan belahan rendah ini pun membuatnya terlihat makin seksi.
(BACA: Awas, Kebiasaan Ini Bikin Wajah Terlihat Lebih Tua, Waduh, Apa Aja ya?)
2. Off shoulder
Tampil dengan makeup bold, ibu 2 anak ini tetap memikat ya?
Ia tampil dengan crop top model off shoulder.
Penampilannya ini pun menambah kesan seksi dan misterius.
3. Victoria's Secret Bombshell Fantasy Bra
Pada tahun 2010, Adriana Liam mengenakan Victoria's Secret Bombshell Fantasy Bra.
Fantasy Bra ini tersusun atas 60 karat berlian putih dan 82 karat batu topaze dan safir.
Beratnya pun mencapai 142 karat.
Harganya pun mencapai US$ 2 juta atau setara dengan Rp 26.5 miliar.
(BACA: Dihujat Netizen, Rina Nose Malah Lontarkan Kalimat Ini)
4. Mengenakan Fantasy Bra di tahun 2014
Tidak hanya sekali, Adriana Lima mendapat kesempatan mengenakan Fantasy Bra dari Victoria's Secret lagi di tahun 2014.
Melenggang bersama Alessandra Ambrosio, fantasy bra tersebut pun memiliki harga US$ 2 juta.
Meskipun sudah memiliki 2 putri cantik, Adriana Lima tetap cantik dan seksi kan? (*)
Sampai Dikira Pakai Wig, Bunga Citra Lestari Pamer Gaya Rambut Baru Super Pendek!
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |