Grid.ID – Kanker adalah salah satu penyakit yang ditakuti.
Bukan hanya karena keganasannya.
Tapi juga kerana sampai saat ini belum juga ditemukan obatnya.
(BACA : Orang Kaya Mandi Saja Pakai Duit, Lihat Wanita Ini, Syahrini Pun Bisa Kalah Mentereng! )
Jika mendengar tentang kanker payudara.
Yang terpikir pertama adalah kaum wanita.
Karena wanitalah yang memiliki payudara.
Dan berfungsi sebagaimana mestinya.
Tapi, hal ini juga bisa menyerang kaum pria loh..
Mungkin beberapa orang telah mengetahui hal ini.
Dilansir Grid.ID dari laman Health.
Berikut penjelasannya.
Kanker payudara pada pria jarang terjadi.
Hanya 1 dari 1000 pria akan mengalami hal ini.
Sementara itu, kanker yang kerap diidap kaum pria adalah.
Kanker prostat, paru-paru dan kolorektal.
(BACA : Lihat Deh! Begini Sedihnya Shafeea Ditinggal El Rumi Sekolah ke London )
Bagaimana mendeteksi kanker payudara pada pria?
Rabalah payudara anda.
Dan rasakan apakah ada benjolan yang terasa keras.
Atau seperti biji kacang.
Jika menemukannya, anda perlu waspada.
Selain terjadi karena gaya hidup.
Kanker payudara juga bisa terjadi karena factor genetik.
Kanker payudara yang terjadi pada pria sama dengan wanita.
Dan walaupun hal ini jarang terjadi.
Tapi sebagai pria juga harus waspada.
Tidak hanya untuk diri anda.
Tapi juga keluarga yang anda sayangi. (*)
Anaknya Tajir, Ibunda Ayu Ting Ting Pamer Liburan ke Vietnam Bareng Geng Sosialita, Gayanya Jadi Sorotan
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |