Laporan Wartawan Grid.ID, Yuliana Sere
Grid.ID – Malaria merupakan penyakit menular yang paling umum di dunia.
Hal ini diungkapkan oleh badan kesehatan dunia atau World Health Organization (WHO).
Menurut badan ini, penyakit malaria masih membunuh lebih dari 420 ribu orang setiap tahun di dunia.
(BACA: Nggemesin! Saat Anak Anang Hermansyah 'Todong' Presiden Jokowi, Ini Loh yang Diminta Sama Acio)
Dilansir dari laman boldsky.com, Grid.ID menemukan 5 cara mudah untuk menghindari malaria.
1. Tentukan apakah kamu berisiko atau tidak
Jika kamu pergi ke sebuah daerah, penting untuk kamu agar selalu berhati-hati.
Malaria dapat dicegah jika kamu minum obat yang tepat, sebelum, selama dan sesudah terpapar nyamuk berbahaya.
2. Dapatkan resep untuk pil malaria
Tidak ada vaksin untuk malaria.
Kamu perlu mengatasinya sepanjang waktu ketika kamu berisiko terkena malaria.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |