Laporan Wartawan Grid.ID, Alfa Pratam
Grid.ID - Menjadi presenter cilik tidaklah mudah.
Selain kemammpuan berbicara, ada beberapa yang mesti dikuasai oleh anak-anak seperti memiliki wawasan yang luas, berperilaku dan berpenampilan menarik, dan berani tampil di depan kamera dengan percaya diri.
Ketujuh wanita ini dulunya pernah membuktikan kemampuannya ini untuk menjadi presenter pemabawa acara ketika mereka berumur rata-rata 12 tahun.
Inilah 7 wanita yang dulunya adalah mantan pembawa acara di era tahun 90'an - 2000'an.
1. Okky Lukman
Okky Ayudhia Lukman atau Okky Lukman adalah mantan pembawa acara Kring OIala yang tayang di TPI (sekarang MNC) pada tahun 1998.
Wanita kelahiran Jakarta, 25 Agustus 1984, menjadi pembawa acara cilik ketika berumur 14 tahun.
Okky mulai dikenal setelah membintangi Lenong Bocah dari tahun 1993-1998.
Penampilannya yang tambun, dengan gaya bicara cerewet dan asal njeplak langsung menarik perhatian pemirsa.
Sebelum bergabung dengan Lenong Bocah, Okky muncul di beberapa sinetron TVRI.
Inilah Wajah Pemenang Lomba Mirip Nicholas Saputra, Kantongi Rp500 Ribu, Mata dan Hidung Plek Ketiplek?
Penulis | : | Alfa Pratama |
Editor | : | Alfa Pratama |