Grid.ID - Badai, tentunya sebuah gejala alam yang menakutkan.
Selain angin kencang, badai juga seringkali dibarengi dengan hujan es atau air.
Bukan hanya itu badai juga diberangi dengan kilatan petir yang menakutkan.
Karena hal-hal menakutkan itulah para ilmuwan sengaja menamai badai dengan nama-nama yang enak didengar ditelinga.
Seperti dinamai badai Irma, badai Katrina, badai Harvey dan masih banyak lagi.
Hal ini sengaja dilakukan supaya menghilangkan kesan menakutkan dari akibat sebuah bencana badai.
Dilansir reporter Grid.ID dari South China Morning Post.
Pusat Meteorologi Nasional China (NMC) membuka sayembara nama sebuah badai.
Sayembara nama badai itu diikuti lebih dari 100 ribu netizen dan dikomentari sebanyak 44 ribu netizen.
Nama makanan, hewan mitos dan jenis pengobatan tradisional China mereka sodorkan untuk menjadi nama badai itu.
(BACA JUGA: Perhatikan Lekuk Lengan Agnes Mo, Foto Ini Ungkap Hal Tak Biasa pada Diri Wanita)
Efektif Turunkan Kolesterol Jahat, Inilah 7 Manfaat Jahe, Bisa Dijadikan Infused Water atau Wedang Jahe
Penulis | : | Anita Rohmatur R |
Editor | : | Anita Rohmatur R |