Laporan wartawan Grid.ID, Anita Rohmatur Rizki
Grid.ID - Wanita mana yang tak ingin terlihat awet muda.
Berbagai cara dilakukan untuk mendapatkan fisik yang awet muda.
Namun tak semua wanita dianugerahi fisik yang awet muda.
Seperti wanita cantik satu ini, yang beberapa waktu lalu fotonya sempat viral usai diunggah oleh anak laki-lakinya.
(BACA JUGA: Futsal Bareng Timnas Indonesia di McDonald’s Junior Futsal Championship 2017)
Sebuah akun instagram @dennishadii, Kamis (28/9/2017) mengunggah sebuah fotonya bersama seorang wanita yang ia akui sebagai ibunya.
Dalam foto tersebut ia tengah merayakan ulangtahun sang ibu.
Hal itu terlihat dari fotonya yang membawa kue ulangtahun.
Yang membuat foto ini viral adalah angka dalam lilin di kue tersebut.
(BACA JUGA: Suka Risih dengan Kulit Kering dan Mengelupas? yuk Ikutin Tips Ini Untuk Dapatkan Kulit Halus Kembali)
Ternyata wanita cantik ini sedang merayakan ulangtahun yang ke 50 tahun.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | |
Penulis | : | Anita Rohmatur R |
Editor | : | Anita Rohmatur R |