Laporan Wartawan Grid.ID, Hesti Puji Lestari
Grid.ID - Siapa yang tidak mengenal micin?
Micin atau MSG merupakan garam sodium dari asam glutamat.
Zat yang mampu menambah cita rasa masakan.
Apakah kalian termasuk orang yang sering mendengar kalimat "jangan makan micin, nanti bodoh?"
Wah, berarti kamu harus tau faktanya.
(BACA JUGA: Mendadak Muncul Lubang Besar di Jalan Raya, Pengemudi Ini Kaget Sampai Mobil Mewahnya Terperosok!)
Tim Grid.ID menemukan fakta baru tentang micin.
Anehnya, fakta tersebut justru ditemukan lewat aplikasi Google Terjemahan.
Ternyata dalam Bahasa Korea, Mi Chin (dibaca micin) artinya gila.
Wah berarti banyak makan micin bisa Mi Chin ya?
Nggak juga kok.
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Penulis | : | Anita Rohmatur R |
Editor | : | Anita Rohmatur R |