Grid.ID - Sepertinya pedas adalah kenikmatan kekinian dalam dunia kuliner.
Warung atau rumah makan yang menjajakan sensasi pedas sepertinya tak pernah sepi dari pengunjung.
Dibandingkan rasa lain, rasa pedas memang sepertinya bikin ketagihan.
(BACA : Inilah 9 Selebriti Wanita yang Menikah Muda Sebelum Umur 22 Tahun, Paling Muda Umur 17 Tahun )
Selain itu, makanan pedas memiliki beberapa manfaat.
Misalnya dalam hal menurunkan berat badan.
Cabai yang merupakan sumber dari rasa pedas mengandung senyawa capsaicin yang dapat meningkatkan metabolisme.
Nah, meningkatnya metabolisme ini akan membantu membakar kalori lebih cepat dan membantu dalam menurunkan berat badan lebih cepat.
Manfaat lain adalah meningkatkan kesehatan jantung. Cabai dapat mengurangi jumlah kolestrol jahat di dalam tubuh.
Hal ini membuat pembuluh darah menjadi lebih tipis, sehingga akan meningkatkan aliran darah ke jantung.
Makanan pedas yang dikonsumsi dapat mengurangi risiko serangan jantung serta stroke.
Akan tetapi, asupan lada yang berlebihan juga memiliki efek sampingan.
5 Arti Mimpi Pakai Baju Ungu, Simbol Keberuntungan atau Justru Kesialan? Simak Penjelasannya
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |