Laporan Wartawan Grid.ID, Yuliana Sere
Grid.ID – Rata-rata setiap orang memiliki warna gelap pada bagian belakang lehernya.
Ada yang beranggapan hal ini terjadi karena bagian tersebut lebih sering terkena cahaya matahari.
Ada pula yang mengatakan bahwa faktor gen yang menyebabkan gelapnya area ini.
Nah, daripada pusing, kamu mending pakai cara yang telah Grid.ID siapkan buatmu.
Yuk, langsung aja di cek.
1. Getah kentang
Getah kentang ini bisa kamu dapat ketika kamu memotong kentang.
Gosok di area belakang leher.
Kamu bisa juga menghancurkan kentang terlebih dahulu kok.
Dijodoh-jodohin dengan Sarwendah, Boy William Akhirnya Angkat Bicara Soal Hubungan Keduanya: Kita Mah...
Source | : | beautyhealthtips.in |
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |