Grid.ID - Adalah hal yang wajib jika sebuah cermin diletakkan di kamar mandi.
Hal ini lantaran untuk melihat penampilan setelah habis ke kamar mandi.
Namun sebuah video yang diupload oleh viralmirror.com benar-benar membuat kaget.
Dilansir reporter Grid.ID dari viralmirror.com
( BACA : 7 Hal Ini Haram Dilakukan Saat Berantem dengan Pasangan Kalau Kamu Nggak Mau Hubunganmu Berakhir )
Prank atau lelucon dibuat untuk menakut-nakuti orang sekaligus memberikan hiburan kepada mereka.
Dalam video tersebut terlihat 3 orang pria yang secara bergantian menggunakan toilet umum.
Ketika pria-pria tersebut memasuki kamar mandi untuk mencuci tangannya di wastafel, ada sesuatu yang mengejutkan terjadi.
Begitu dia melihat ke arah cermin, kaca tiba-tiba pecah.
( BACA : Penampilan Terbaru Yuki Kato yang Semakin Menggemaskan dengan Balutan Hijab )
Lantas di dalam pecahan tersebut ada kepala boneka yang berdarah.
Sontak para pria yang berkaca di cermin itu langsung kaget dan tak menyangka akan kejadian barusan.
Nasib Daro Seri Vida, Crazy Rich Malaysia, Terlilit Utang Rp 3,7 Miliar sampai Barang-barang Mewahnya Disita
Source | : | viralmirror.com |
Penulis | : | Afif Khoirul M |
Editor | : | Afif Khoirul M |