Laporan Wartawan Grid.ID, Apriliana Dwi Putridinanti
Grid.ID – Siapa yang tak mengenal Aurel Hermansyah?
Gadis cantik ini memang sering tampil manis dan menawan dalam balutan busana yang dikenakannya.
Ia juga biasa berpenampilan glamor dengan berbagai barang mewah yang harganya nggak main-main.
Tapi ternyata, gadis kelahiran 10 Juli 1998 ini juga pernah memadukan alas kaki mewah dengan dress yang harganya nggak sampai 1 juta loh!
Penasaran dengan penampilan dan harga fashion items milik Aurel ini?
Yuk, simak ulasannya dari Grid.ID!
1. Alas kaki: Dolly dari Charlotte Olympia
Kala itu, Aurel memilih untuk mengenakan alas kaki mewah dari merek sepatu asal Inggris, Charlotte Olympia.
Bernuansa hitam dan emas, alas kaki model platform pumps ini terlihat begitu glamor dan memesona.
Source | : | |
Penulis | : | Apriliana Dwi Putridinanti |
Editor | : | Apriliana Dwi Putridinanti |