Laporan Wartawan Grid.ID, Widyastuti
Grid.ID - Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) kembali menghadirkan Anugerah KPI 2017.
Acara yang akan dipandu oleh Rina Nose, Irfan Hakim, dan Ramzy ini dihelat pada Sabtu, 28 Oktober 2017 mendatang di studio 6 EMTEK CITY SCTV.
Pada tahun ini, KPI mengambil tema 'Persembahan Anak Bangsa untuk Satu Indonesia'.
"Tahun ini, Anugerah KPI mengambil tema Persembahan Anak Bangsa untuk Satu Indonesia," ungkap Nuning Rodiyah, selaku Ketua Panitia Anugerah KPI 2017, saat jumpa pers, di kantor KPI, Pusat, Jalan Gajah Mada, Jakarta Barat, Jumat (20/10/2017).
"Maksud tema ini, kita mendorong lembaga penyiaran untuk mempererat kesatuan Indonesia," imbuhnya kembali.
Penghargaan yang diberikan oleh KPI dalam anugerah KPI 2017 terdiri atas 13 kategori program televisi, 3 kategori program radio, serta 3 kategori penghargaan khusus, dengan rincian sebagai berikut:
1. Kategori Program Anak
A. Buah Hatiku Sayang (TVRI)
B. Dubi Dubi Dam Eps. 13 (RTV)
C. Dunia Hand Made (Global TV)
D. Hafiz Indonesia 2017 (RCTI)
E. Si Bolang Bocah Petualang Eps. "Jejak Garuda di Tanah Papua" (Trans 7)
2. Kategori Program Animasi
A. Adit Sapo Jarwo Eps. "ojek Payung Bikin Bingung" (Trans TV)
B. Kisah Teladan Nabi Eps. "Lahirnya Sang Utusan" (RTV)
C. Garuda Gemilang Eps. "Panggil Aku Gilang" (Indosiar)
D. Riska dan Si Gembul Eps. "Bantuan Yang Bahaya" (MNCTv)
E. Dunia Binatang Eps. "Misteri Makhluk Selat Lembah" (Trans 7)
3. Program Drama Seri
A. Di Rumahku Ada Surga - Trans TV
B. Dunia Terbalik. Episode 286 - RCTI
C. Kesempurnaan Cinta - NET. TV
D. Para Pencari Tuhan Jilid 11 - SCTV
E. Rumah Cahaya, Eps. "Sekolah Hati Murni" - TVRI
4. Drama Non Seri
A. Anak Tukang Siomay Jadi Dokter - Indosiar
B. Queen of Comblang - Trans TV
C. Rindu Suara Adzan - Global TV
D. Seribu Kisah Ayah yang Mengandung - Trans TV
E. Kurang Garam - SCTV
5. Program Peduli Perempuan dan Penyandang Disabilitas
A. 1 Indonesia "Mama Aleta Baun, Pejuang Lingkungan Hidup dari Timor" - NET. TV
B. Indonesia Membangun "Jejak Penyemangat" - TVRI
C. Kick Andy Eps. "Berprestasi dalam keterbatasan (16 Desember 2016)" -METRO TV
D. Merajut Asa Eps. "Soya Culture" - Trans 7
E. Michael Chandra, Luar Biasa (Cahaya Dalam Gelap) - RTV
6. Program Talkshow
A. Economic Challenges (7 Maret 2017) - Metro TV
B. Hitam Putih, Eps."Aiptu Sunaryanto" - Trans 7
C. Indonesia Lawyers Club, Eps."Saatnya Damai Bersenandung"- TV one
D. Presiden Menjawab, Eps. "Dialog Akhir Dengan Jokowi SCTV
E. Sarah Sechan NET. TV
7. Program Berita
A. Breaking News "Jakarta Darurat Narkoba TV One
B. Fokus Sore Indosiar
C. Kontroversi Eps."Hitam Putih LP" Trans7
D. Liputan 6 Petang SCTV
E. NET 12 NET. TV
8. Wisata Budaya Radio
A. Aru Mambatur RRI Banjarmasin
B. Gunung Panjang RRI Bogor
C. Menapak Jalan Unggah unggahan RRI Purwokerto
D. Patika Du'a Bapu Ata Mata Bernilai Histori RRI Ende
E. Saung Angklung Udjo RRI Bandung
9. Wisata Budaya Televisi
A. Dari Langit Ngalanggeran TV One
B. Indonesia Bagus NET. TV
C. Jejak Petualang, Pohon Raksasa Kalimantan di Mata Dunia Trans 7
D. Journey, di Tanah Flores Metro TV
E. Kacamata petualang Eps. 32 Desa Sakral Tanah Leluhur Global TV
10. ILM Radio
A. ILM "Anak Muda angan Antisosial" Prambors
B. ILM "Bang Sampulo RRI Makassar
C. ILM "Bersama dalam Perbedaan RRI Bengkalis
D. ILM "Keberagaman dalam Kebinekaan
RRI Atambua
E. ILM "Tertib Berlalulintas" RRI Kupang
11. ILM Televisi
A. Anti Hoax RCTI
B. Hoax Trans 7
C. Indonesia Adalah Kita NET. TV
D. Indonesia Pusaka SCTV
E. Karena Kita Indonesia ANTV
12. Program Perbatasan dan Daerah Tertinggal (Radio)
A. Batam Menyapa Peduli Perbatasan RRI Batam
B. Bersama Dalam Kebinekaan RRI Sintang NKRI RRI Entikong
C. Menegakkan Kedaulatan Rupiah di wilayah Teritorial NKRI RRI Entikong
D. Menjaga Merah Putih Tetap Berkibar di Perbatasan Negara-RRI Kupang
E. Secerah Harapan di ujung Negeri RRI Samarinda
13. Program Perbatasan dan Daerah Tertinggal (Televisi)
A. Indonesia Border iNews
B. Indonesia Punya Cerita-Trans TV
C. Indonesiaku (Ekspedisi Lintas Papua) Trans7
D. Lantera Indonesia NET. TV
E. Tapal Batas TVRI
14. Presenter Berita
A. Desvita Feranika Bionda Lintas Siang MNCTV
B. Rahma Hayuning dyah -1 Indonesia-NET TV
C. Timothy Marbun Sapa Indonesia Pagi Kompas TV
D. Tommy Tjokro Seputar Indonesia Siang RCTI
E. Zilvia Iskandar Metro Pagi Prime Time Metro TV
15. Presenter Talkshow
A. Aiman Witjaksono Saat Anak Gugat lbu Kompas TV
B. Muhammad Achir Liputan 6 Eps. "Presiden Menjawab
SCTV
C. Deddy Corbuzier Hitam Putih Trans 7
D. Karni Ilyas Indonesia Lawyers Club TV One
E. Sarah Sechan Sarah Sechan NET. TV
16. Radio Komunitas Terbaik
A. ASN Lampung Lampung
B. Citra Buana Suara FM CBS FM -Jawa Barat
C. Channel Keuangan Gorontalo CHEK FM-Gorontalo
D. Mitra FM -Jawa Tengah
E. Pemuda Independen Rasau Jaya RPI 107,8 FM Kalimantan Barat
17. Pemerintah Daerah Peduli Penyiaran
A. Daerah Istimewa Yogyakarta
B. Jawa Barat
C. Jawa Tengah
D. Lampung
E. Sulawesi Selatan
18. Televisi Ramah Penyandang Disabilitas
19. Penghargaan Pengabdian Seumur Hidup (*)
Inilah Wajah Pemenang Lomba Mirip Nicholas Saputra, Kantongi Rp500 Ribu, Mata dan Hidung Plek Ketiplek?
Penulis | : | Okki Margaretha |
Editor | : | Okki Margaretha |