Aura santai dan kasual tergambar saat para model melenggok dan menjadi si nyonyah yang membawakan enam belas set busana siap pakai dengan siluet longgar, mulai dari terusan, blus pendek, celana 3/4, celana 7/8, hingga kaftan.
(Panggung Mode Jakarta Fashion Week 2018 Usung Tema Bhinneka dan Berkarya Karena Alasan Ini… )
Dihadirkan dalam warna primer dan sekunder seperti biru, hijau, kuning, dan merah yang juga ikut mendukung keceriaan kegiatan para ibu muda saat bepergian.
Penampilan keseluruhan persembahan menjadi semakin cantik dengan imbuhan aksesori anting tasel buatan Paramita by Sofia, sungalesses ciptaan Kabau Art Shades yang bingkainya terbuat dari kayu, serta sepatu sandal UJ Yuna yang penuh warna. (*)
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Penulis | : | Ridho Nugroho |
Editor | : | Ridho Nugroho |