Grid.ID - Bagi ahli kesehatan bukan hal sulit untuk mendeteksi penyakit.
Orang awam harus pergi ke klinik atau rumah sakit untuk tes kesehatan.
Tapi apakah bisa mendeteksi penyakit tanpa pergi ke dokter atau rumah sakit?
Dikutip dari laman trendhunter, terdapat jam tangan pintar yang mampu mendeteksi detak jantung.
Bahkan tak tanggung-tanggung mencapai akurasi 97%.
Jam tangan tersebut adalah Apple Watches.
Detak jantung tersebut, yang nantinya dijadikan patokan untuk deteksi lanjutan.
Menurut sebuah penelitian yang dilakukan melalui University of California San Francisco, Apple Watches telah berhasil mendeteksi irama jantung abnormal.
( BACA : Iwa K kena kasus Narkoba, Begini Cara Selfi KDI Beritahu Ke Anaknya )
Deteksi tersebut dilakukan dengan memasangkan algoritma berbasis AI dan sebuah aplikasi yang dinamakan Cardiogram.
Sebanyak 6.158 peserta dalam penelitian ini.
5 Shio Paling Rela Habiskan Uang untuk Keluarga, Selalu Ingin Berikan yang Terbaik
Source | : | trendhunter |
Penulis | : | Afif Khoirul M |
Editor | : | Afif Khoirul M |