Grid.ID - Seorang pesepeda di Rusia sedang melintas santai di jalan raya, namun dalam hitungan detik hal tidak terduga terjadi.
Sebuah truk dari arah berlawanan membelok dan mulai kehilangan arah.
Parahnya, truk itu membelok dengan kecepatan tinggi hingga terguling ke jalan.
Nahasnya, truk itu menyerempet seorang pemuda yang mengendarai sepeda.
(BACA JUGA: Kenali Polio Lebih Jauh, Ketahui Cara Mencegahnya, Jangan Sampai Terinveksi!)
Namun, atas kuasa tuhan, sebuah keajaiban terjadi.
Sulit dipercaya pesepeda itu memang jatuh tetapi secara lihai dia bisa terhindar dari maut.
Pesepeda itu selamat dan sehat tanpa kurang suatu apa pun.
Padahal pada cuplikan video itu truk, telah terlebih dulu membuat mobil terpental dari jalan raya.
(BACA JUGA: Meski Sedang Hamil Tua, Oki Setiana Dewi Tetap Punya Segudang Aktivitas)
Video ini terekam oleh kamera keamanan.
Tak disangka, jika saja pesepeda atau truk itu meleset beberapa senti saja, nasib pesepeda ini mungkin sudah tidak tertolong.
Penulis | : | Anita Rohmatur R |
Editor | : | Anita Rohmatur R |