Grid.ID - Memperhatikan kualitas produk yang kita belu atau gunakan untuk menjaga kulit kita dari radikal bebas memang tidak salah.
Tapi sayangnya kecenderungan itulah yang membuat kita lupa bahwa sebenarnya ada beberapa tindakan yang justru buat kulit jadi tampak lebih kusam, berjerawat meski kita sudah menggunakan produk berkualitas tinggi.
1. Sarung Bantal
Minyak pada wajah akan diserap oleh sarung bantal, dan yang akan berdampak pada kesehatan wajah (jerawat,wajah berminyak).
BACA JUGA : Pakai Susu Mentah Untuk Cerahkan Kulit? Siapa Takut! ini Dia 4 Manfaat Susu Mentah Untuk Kecantikan
Selain itu, jika kamu jarang cuci sarung bantal maka akan berakibat pada kulit iritasi.
Maka dari itu cucilah sarung bantal sebanyak 2 kali dalam seminggu.
2. Ponsel
Ponsel yang kamu gunakan akan tertutup dengan bakteri.
BACA JUGA : Tidak Hanya Pria Tapi Wanita Juga Bisa Abusive, Kamu Termasuk ?
Bakteri yang menempel pada ponsel akan merusak kulit wajah ketika kamu menerima panggilan.
Jadi pastikan untuk membersihkan layar ponsel ketika kamu ingin menjawab panggilan telepon.
Nyesek, Anjing Bernama Pudding Setia Tunggu 9 Majikan yang Jadi Korban Tewas Pesawat Jeju Air, Begini Akhirnya
Source | : | Thehealthsite |
Penulis | : | Tamara Wijaya |
Editor | : | Tamara Wijaya |