Grid.ID – Buah hati memang ditunggu-tunggu oleh setiap pasangan.
Kehadirannya dapat membuat suasana rumah menjadi lebih berwarna.
Tak hanya itu.
Anak, juga mampu menjadi pengikat hubungan orang tuanya.
Namun, kehadirannya pada awal-awal kelahiran.
Kadang berdampak pada sang ibu.
Ibu bisa saja mengalami baby blues.
Apa sih itu?
Dilansir Grid.ID dari laman Healthista.
Baby blues atau bisa juga disebut depresi pascakelahiran.
Adalah suatu perasaan cemas.
Gagal Move On dan Tak Terima sang Mantan Pacar Sudah Punya Kekasih Baru, Pria Ini Culik sang Wanita tapi Keciduk Polisi, Begini Akhirnya
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |