Laporan Wartawan Grid.ID, Pradipta Rismarini
Grid.ID – Tidur adalah waktu yang berharga.
Banyak orang menanti-nantikan waktu ini.
Bahkan ada yang selalu merasa waktu tidurnya kurang.
Tapi ada juga yang mengalami kesulitan terutama pada malam hari.
Atau yang biasa disebut dengan insomnia.
Waktu tidur rupanya tidak hanya pada malam hari.
Tapi bisa juga dilakukan pada siang hari.
Sebagian orang pernah melakukannya.
(BACA: Kayak Gadis Bali, Begini Penampilan Anggun Aurel Hermansyah yang Bikin Adem)
Tapi, tidak semua orang bisa merasakan nikmatnya tidur siang.
Bagi mereka yang tidak menikmatinya.
Seringkali merasakan rasa lelah dan juga tidak enak badan.
Seperti pegal, pusing.
Bahkan perubahan mood yang buruk.
Kenapa hal itu bisa terjadi ya?
Salah satu alasannya adalah karena tidur siang terlalu lama.
(BACA: Kayak Gadis Bali, Begini Penampilan Anggun Aurel Hermansyah yang Bikin Adem)
Idealnya, tidur siang yang baik cukup dilakukan 10-30 menit saja.
Karena waktu tidur siang berbeda dengan dengan tidur malam.
Tidur siang dapat dilakukan untuk beristirahat sejenak dari pekerjaan untuk mengembalikan energi.
Jika kamu mencoba tidur siang selama 10-30 menit.
Maka tubuh akan terasa lebih segar dan tidak terasa lelah.
Berminat coba? (*)
Masyaallah! Presiden Prabowo Beri Hadiah Rp 100 Juta untuk Mbah Guru yang Viral Ngajar Matematika Lewat Tiktok, Netizen Ikut Girang
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |