Grid.ID - Produk iPhone memiliki ruang sendiri di hati para penggunanya.
Apalagi setelah kemunculan iPhone 8, 8 Plus, serta X.
Seolah seluruh kolom teknologi dipenuhi oleh berita tiga perangkat komunikasi besutan Apple ini.
Lalu jika kamu bertanya-tanya tentang keunggulan iPhone, Grid.ID punya jawabanya.
Dilansir dari berbagai sumber, ternyata ini loh keunggulan iPhone.
(BACA JUGA: Sebuah Pemandangan yang Menyentuh Hati di Kereta Prameks, Begini Komentar Netizen)
1. Jauh lebih cepat
Bukan larinya ya, tapi berkat chip A11 Bionic yang disematkannya membuat iPhone mampu bekerja lebih cepat.
Selain itu, prosesor Apple tidak hanya mengandalkan prosesor sintesis seperti Geekbench 4 dan 3DMark.
Tapi prosesor punya Apple sendiri loh.
(BACA JUGA: Ketahuan Curi Celana Dalam Wanita di Jemuran, Pemuda Ini Kena Tempeleng!)
2. Memiliki integrasi perangkat keras dan lunak yang lebih baik
Penulis | : | Anita Rohmatur R |
Editor | : | Anita Rohmatur R |