Laporan Wartawan Grid.ID, Adrie P. Saputra
Grid.ID - Wanita berusia 18 tahun telah mengalami hal yang miris.
Dia diperkosa secara sadis oleh Polisi New York.
Parahnya hal itu dilakukan bahkan saat dia ditahan dengan borgol.
Dua petugas kepolisian kota New York telah dituntut untuk kasus pemerkosaan seorang gadis berusia 18 tahun saat dia ditahan dan borgol.
(BACA : Jangan Lihat Suratnya Tapi Lihat Isinya, Netizen Saja Mukanya Langsung Retak)
Dikuti Grid.ID dari Mirror.co.uk, polisi Eddie Martins dan Richard Hall ditahan karena diklaim telah memperkosa seorang gadis berumur 18 tahun.
Pasangan tersebut menangkap Ms. Chambers karena merokok ganja di tempat parkir sebuah restoran Chipotle di Coney Island.
Salah satu petugas dituduh memperkosanya, sementara keduanya memaksanya melakukan tindakan seks.
(BACA : Tak Punya Salah, Anjing Ini Diinjak-Injak Secara Kejam Oleh Seorang Wanita)
Polisi tidak menyangkal bahwa insiden tersebut terjadi, namun mengklaim bahwa pertemuan tersebut 'konsensual'.
Polisi tersebut mengatakan bahwa itu merupakan sebuah konsensual, dimana hal itu merupakan persetujuan atau kesepakatan, bukan pemaksaan.
Pak Tarno Derita Sakit Stroke, Istri Pertama Ngaku Ogah Jenguk Gegara Kelakuan Bini Muda: Pelakor Itu!
Source | : | Mirror.co.uk |
Penulis | : | Adrie P. Saputra |
Editor | : | Adrie P. Saputra |