Grid.ID – Jahe adalah salah satu rempah-rempah yang banyak khasiatnya.
Biasanya, jahe dibuat menjadi sebuah minuman.
Yang menghangatkan tubuh.
Sehingga cocok diminum saat musim hujan.
Tapi, manfaat dari jahe tak hanya untuk menghangatkan tubuh.
Tapi juga ada beragam manfaat lainnya,
yang belum banyak diketahui.
Seperti yang dilansir Grid.ID dari laman Boldsky berikut ini.
(BACA: Zaskia Gotik Akhirnya Buka Suara Soal Putus Hubungan dengan Sang Kekasih)
1. Efektif melawan mual
Minum air jahe sangat efektif melawan mual.
Terutama untuk pasien kemoterapi.
Minum air jahe 6-24 jam setelah kemoterapi.
Bisa membantu melawan mual.
(BACA: Kelakuan Kids Jaman Now Ini Bikin Geleng-geleng Kepala, Lihat Videonya!)
2. Mengurangi kembung
Efek menghangatkan pada jahe.
Dapat membantu mengurangi perut kembung.
Karena kembung dapat dengan cepat diatasi dengan minum minuman hangat.
3. Melawan flu dan batuk
Jahe sangat efektif untuk melawan masalah pernafasan.
Terutama yang disebabkan oleh flu dan batuk.
4. Mengurangi kram menstruasi
Kalau kamu mengalami dismenor atau kram pada daerah panggul karena menstruasi.
Dapat diredakan dengan mengonsumsi air jahe hangat.
Ini akan membantu perut menjadi lebih baik. (*)
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |