Grid.ID akan memberikanmu tips agar segala pakaianmu bisa terlihat rapi dan tertata.
1. Gunakan pembatas dalam penyimpananmu
Kamu bisa memanfaatkan kardus atau kertas karton bekas sebagai pembatas.
Pembatas ini akan membuat dalamanmu rapi dan tidak berantakan.
Nggak ada lagi deh, yang namanya bra sama pants kecampur aduk.
2. Lipat kaus menjadi kecil
Kamu bisa melipat kaus menjadi bagian kecil.
Kemudian masukkan kaus mu kedalam laci secara berbaris dan berjajar.
Nah, cara seperti ini juga memudahkanmu dalam mengambil kaos.
(BACA JUGA: Siapa Sangka, Bocah Cilik ini Bakal Menaklukkan Sederet Selebritis Cantik! Yang Terakhir Kontroversial Banget!)
3.Lipat kaus kaki secara menyilang
Kamu bisa melipat kaus kakimu secara menyilang.
Lipatan kaus kaki ini akan membuatmu kaus kakimu berbentuk kotak.
Nah, car seperti ini juga tidak akan membuat bahan kaus kakimu menjadi rusak.
(*)
Viral Rumah Dijual Rp 27 Juta di Yogyakarta, Kondisinya Horor dan Bikin Merinding, Akan Dibeli Joko Anwar?
Penulis | : | Anita Rohmatur R |
Editor | : | Anita Rohmatur R |