Grid.ID - Tahun lalu sempat heboh kisah seorang bocah asal Tiongkok bernama Wang Fuman.
Wang Fuman datang ke sekolah dalam keadaan wajah yang merah dan rambutnya yang berubah menjadi putih karena dipenuhi es.
Hal tersebut disebabkan karena Wang Fuman berjalan kaki sejauh 4,5 km untuk ke sekolahnya dengan suhu mencapai -9 derajat Celcius.
Baca Juga : Didominasi dari Tiongkok, 1 Juta Wisatawan Mancanegara Batal ke Indonesia
Baca Juga : Deretan Penampilan Kompak Menantu Cantik SBY Aliya Rajasa dan Annisa Pohan, Siapa Favoritmu?
Sang guru membagikan foto bocah berusia 8 tahun itu pada Januari 2018, yang langsung menjadi bahan diskusi warganet soal kemiskinan di China.
Setahun berlalu, nasib baik memenuhi kehidupan Wang.
Dia tidak harus lagi berjalan kaki berkilo-kilo meter jauhnya di tengah salju untuk sampai ke sekolah.
Baca Juga : Tiongkok Ciptakan Seragam Anti Bolos untuk Siswa Sekolah, Lengkap dengan Sistem Pelacak dan Deteksi Wajah!
Baca Juga : Penampilan Anggun Menantu Cantik SBY Aliya Rajasa dalam Balutan Kebaya, Lihat deh!
Diwartakan BBC, Senin (7/1/2019), Wang dan keluarganya sudah pindah dari gubuk lumpurnya ke sebuah rumah dua lantai.
Rumah itu hanya berjarak 10 menit dengan berjalan kaki di jalan aspal menuju sekolahnya.
2 Kali Gagal Menikah, Ayu Ting Ting Ngaku Tak Kapok dan Tetap Ingin Lepas Status Janda, Singgung Nama Lettu Fardhana
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Bunga Mardiriana |