Jadi nggak akan ada istilah lag lagi deh saat kamu asik-asik main game favorit.
Razer mengatakan bahwa perangkatnya ini menggunakan kerangka logam yang memungkinkan kamu bermain game untuk waktu yang lama.
( BACA : Perampok yang Merampok 50 Toko Malah Mendapat Surat Tak Terduga dari Pemilik Toko, Apa ya Isinya? )
Nah buat kamu yang mau membeli Razer Phone ini, kamu bisa mengunjungi website resminya Amazon.com dengan harga sekitar 9.5 juta rupiah.
(*)
Source | : | The Verge |
Penulis | : | Afif Khoirul M |
Editor | : | Afif Khoirul M |