Grid.ID – Jika kamu merasa tidak bersemangat untuk bercinta malam ini.
Dan memerlukan motivasi.
Sepertinya kamu harus mencermati hal berikut ini.
Bercinta nampaknya tak hanya memberikan kesenangan.
(BACA: Kim Joo Hyuk Meninggal, Pacar dan Mantan Kompak Iringi Kepergiannya dengan Tangisan)
Tapi juga memberikan manfaat lainnya.
Yang sangat baik bagi tubuh.
Ada apa aja sih?
Grid.ID telah melasir dari Laman Healthista.
1. Membuat mood lebih baik
Saat bercinta, endorphin dilepaskan.
Sehingga membuat perasaan lebih baik.
2. Menyehatkan jantung
Sebuah studi di Queens University di Belfast.
Menemukan bahwa.
Bercinta setidaknya tiga kali dalam seminggu.
Dapat mengurangi risiko serangan jantung.
Bahkan stroke.
3. Meningkatkan imunitas
Bercinta dapat memeberikan tubuh kekebalan dari virus.
Contohnya seperti flu.
Juga membuat sistem imun meningkat.
Sehingga tidak mudah sakit.
Nah, masih ragu melakukannya malam ini? (*)
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |