Laporan Wartawan Grid.ID, Nindya Galuh A.
Grid.ID - Acara The Unit adalah program reebooting idol yang diadakan untuk menemukan idol-idol junior yang sebelumnya gagal dalam berkarier.
Sejak awal acara ini dimulai, para fans sudah sangat heboh dengan segala keseruan dan ketegangan yang terjadi selama The Unit berlangsung.
Ada yang berbeda dengan acara The Unit kali ini.
(BACA: Suka Membaca, Adinia Wirasti Ikut Serta dalam Aksi Sosial Di 7 Kota Ini)
Taemin SHINee tiba-tiba saja sangat emosional saat salah satu pesertanya tampil.
Dilansir Grid.ID dari SBS News, boy grup HOTSHOT berkesempatan tampil pada episode The Unit yang tayang hari Sabtu (4/11/2017).
Dua membernya yaitu Timoteo dan Hojeong berusaha menunjukkan penampilan terbaik mereka.
Mereka membawakan lagu Ko Ko Bop milik EXO.
Para penonton langsung memberikan vote pada mereka sehingga membuat HOTSHOT lolos tanpa vote dari para juri.
Ternyata Taemin dan Timoteo adalah kawan lama.
Nyesek, Anjing Bernama Pudding Setia Tunggu 9 Majikan yang Jadi Korban Tewas Pesawat Jeju Air, Begini Akhirnya
Penulis | : | Atikah Ishmah W |
Editor | : | Atikah Ishmah W |