Grid.ID - Hari Valentine memang selalu identik dengan cokelat.
Ya, ibaratnya hari Valentine tak akan lengkap tanpa kehadiran cokelat.
Nah, kalau di hari Valentine sebelumnya kamu biasa memberikan kado cokelat batangan atau permen cokelat buat pacar, tahun ini harusnya kamu mencoba inovasi baru dong?
Baca Juga : Hari Valentine: 5 Fakta di Balik Perayaan Hari Kasih Sayang, Sudah Dirayakan Sejak Abad ke-13!
Misalnya dengan memberi kue cokelat.
Kue cokelat selain lebih menggoda, juga bisa dibagikan ke banyak orang.
Meski butuh lebih banyak usaha, tapi kue cokelat justru bisa jadi bukti kerja keras kamu buat pasangan.
Baca Juga : Hari Valentine : Bukan Romantis, Inilah Kisah Tragis di Balik Perayaan Hari Kasih Sayang
Nggak pakai ribet, kamu bisa bikin kue cokelat pakai tepung instan yang tersedia di supermarket terdekat.
Tapi, biar lebih asyik, kamu harus mengkreasikan kue cokelat dengan bahan-bahan tambahan.
Misalnya dengan ditambah buah-buahan segar seperti stroberi.
Baca Juga : Hari Valentine: Tempat Kencan yang Cocok Dikunjungi Saat Valentine Berdasarkan Zodiak, di Mana Aja nih?
Thariq Halilintar Bantah Isu Belum Move On dari Fuji Usai Kepo Postingan Aisar Khaled, Kini Klarifikasi
Source | : | Delish |
Penulis | : | Andika Thaselia |
Editor | : | Andika Thaselia |