Grid.ID- Pagelaran Miss Internasional 2017 baru saja selesai digelar.
69 kontestan dari seluruh dunia akan memperebutkan mahkota merah Miss International 2017.
Sebelumnya, Kylie Verzosa, perwakilan Filipina memenangkan kontes ini tahun lalu.
Indonesia diwakili oleh Puteri Indonesia Lingkungan 2017 Kevin Lilliana.
Pagelaran ini berlangsung di Tokyo, Tokyo Dome City.
(BACA : Manglingi, Pose Ayu Ting Ting Dalam Balutan Serba Hitam Tuai Banyak Pujian, Tumben nih)
Dalam Grand Final ini, Indonesia berhasil menraih mahkota merah dan dinobatkan menjadi Miss International 2017!
Sementara itu, Jepang menduduki runner up ke 5, Australia runner up ke-empat, runner up ketiga diraih Venezuela, sera negara Curacau menduduki runner up ke-dua.
Sebelumnya, para kontestan menjalani proses karantina selama lebih dari dua pekan.
Hingga akhirnya, seluruh kontestan memperebutkan mahkota merah ini hari ini (14/11/2017).
Kylie Verzosa tampil cantik dengan mengenakan gaun putih karya Ivan Gunawan.
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Penulis | : | Linda Fitria |
Editor | : | Linda Fitria |