Laporan Wartawan Grid.ID, Eria Winda Wahdania
Grid.ID-Jane Shalimar ungkap fakta baru tentang dirinya.
Dalam tayangan Ngopi Dara yang dipublikasikan pada Senin (11/2/2019), Jane menyebut bahwa dirinya telah menikah.
Kala itu Jessica Iskandar nampak memberikan pertanyaan kepada Jane seputar status dirinya saat ini.
"Sebenernya status mbak Jane ini kayak Nia (menikah) atau kayak aku sih (janda)," tanya Jedar.
"Geng Nia," singkat Jane.
Jedar lantas menegaskan pernyataan Jane.
"Berati mbak Jane udah nikah tapi ditutup tutupi?," tanya Jedar kembali.
Jane sendiri mengatakan tidak berniat menutupi pernikahannya itu.
Baca Juga : Di sindir Bibi Pacar Vanessa Angel, Jane Shalimar Beri Jawaban Menohok!
Bahkan rupanya keduanya telah menikah sejak tahun 2017 lalu.
"Ditutupi nggak sih, gue kasih tau juga lu ngga kenal kali,"
Hartanya Terkuras saat Nyaleg, Artis Ini Tak Gengsi Banting Stir Jadi Pramusaji: Buat Anak Istri
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Winda Wahdania |
Editor | : | Winda Wahdania |