Grid.ID - Kasus penculikan memang semakin marak terjadi.
Bahkan tak hanya menimpa anak kecil.
Kasus penculikan juga bisa dialami oleh orang dewasa.
Salah satunya adalah kasus penculikan di Malaysia beberapa waktu lalu.
Namun, bukan penculikan biasa.
Pasalnya, ada yang aneh dalam kasus ini.
(BACA JUGA: Kayak Planet Lain, 3 Tempat Ini Masih Ada di Muka Bumi loh)
Minggu lalu, seorang wanita asal Klang, Malaysia, memalsukan kasus penculikannya sendiri demi meraih tujuan tertentu.
Seperti yang dilansir dari worldofbuzz.com, kejadian ini dilaporkan terjadi pada 10 November kemarin.
Hari itu, wanita 40 tahun yang bekerja sebagai petugas kebersihan di sekolah, diantar oleh suami yang sudah dinikahinya selama 20 tahun.
Sang suami yang berusia 55 tahun itu kemudian menjemput istrinya ketika pulang.
(BACA JUGA:Wah Kesalahan dalam Memulaskan Lipstik Ini Akan Membuatmu Tampil Tidak Makimal nih! Yuk Hindari )
Nagita Slavina Diam-diam Punya Toko Berlian, Raffi Ahmad Syok saat Diajak Berkunjung ke Toko sang Istri: Ini Milik Kamu?
Penulis | : | Anita Rohmatur R |
Editor | : | Anita Rohmatur R |