Grid.ID - Wajah Ani Yudhoyono tampak pucat dalam foto yang dibagikan oleh sang menantu, Annisa Pohan lewat akun Istagramnya.
Annisa Pohan memperlihatkan foto kondisi terkini sang ibu mertua, Ani Yudhoyono sebelum ditinggal kembali ke Tanah Air.
Menantu tertua Susilo Bambang Yudhoyono itu kini tak lagi jadi suster perawat Ani Yudhoyono di Singapura.
Baca Juga : Cerita Annisa Pohan Cari Air Zam-zam untuk Kesembuhan Ani Yudhoyono yang Kini Tak Bisa Minum Sembarangan
Lalu, siapa yang menjadi perawat sekaligus penjaga Ani Yudhoyono di Singapura?
Sebelumnya dikabarkan bahwa istri mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) tengah dirawat di Singapura semenjak 2 Februari 2019 lalu lantaran divonis kanker darah.
Kabar duka tersebut tampak disampaikan langsung oleh mantan Presiden RI ke-6 melalui kanal YouTubenya pada (13/2/2019).
Untuk menjaga dan membantu kebutuhan Ani Yudhoyono selama jalani pengobatan, para anak dan menantu bergiliran menjaga sang ibu.
Mereka tampak bergantian menjaga Ani Yudhoyono yang tengah berada di Singapura untuk jalani pengobatan.
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Source | : | YouTube,Instagram |
Penulis | : | Novita Desy Prasetyowati |
Editor | : | Novita Desy Prasetyowati |