Grid.ID – Tubuh wanita memang selalu menarik untuk dibahas.
Terutama untuk masalah kesehatan.
Dalam tubuh wanita terdapat hormon yang disebut esterogen.
Keberadaannya sangat penting jika terjadi flukstuasi.
Baik kekurangan ataupun berlebihan, hal ini bisa membahayakan bagi tubuh.
Kerap kali kita membahas mengenai pertanda esterogen yang kurang dalam tubuh.
Namun kali ini kita akan membahas mengenai beberapa pertanda jika estergon dalam tubuh terlalu berlebih.
Apa saja tandanya?
Apakah berbahaya?
Dilansir Grid.ID dari laman Boldsky, berikut penjelasannya.
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |