Laporan Wartawan Grid.ID, Siti Nur Qasanah
Grid.ID - Aktris cantik Luna Maya bagikan pengalaman patah hati yang pernah ia alami.
Melalui kanal YouTube Raditya Dika yang dipublikasikan pada Minggu (24/2/2019), Luna Maya membagikan cara menyikapi patah hati.
"Apa cara terbaik untuk sembuh dari patah hati?" tanya Raditya Dika seperti dikutip Grid.ID.
Luna Maya mengatakan jika hidup itu akan terus berjalan.
Perasaan manusia, entah itu sakit atau senang akan tetap berlangsung.
"Setelah gue pikir-pikir, hidup itu akan terus berjalan, unless kita mati gitu," ujar mantan kekasih Reino Barack kepada Raditya Dika.
Baca Juga : Tak Diundang ke Nikahan Mantan Pacar, Luna Maya : Kata Dia, Istrinya yang Minta!
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Siti Nur Qasanah |
Editor | : | Deshinta Nindya A |