Grid.ID - Siapa tak kenal dengan merk mobil yang satu ini?
Innova, menjadi mobil idaman masyarakat kebanyakan karena keistimewaannya.
Mobil Innova baru dijual dengan harga Rp 300 jutaan.
Mobil ini memiliki bentuk fisik yang lebih besar dari mobil Avanza, sehingga bisa memuat lebih banyak orang.
( BACA : Laila Sari Hembuskan Nafas Terakhir, Berikut Foto-Foto Suasana di Rumah Duka )
Bagi keluarga, mobil ini layak digunakan sebagai mobil sehari-hari maupun mobil saat mudik.
Ternyata keistimewaan mobil keluarga tersebut tidak cukup hanya sampai di sini.
Innova bisa digunakan untuk ngedrift di jalanan.
Ngedrift merupakan istilah yang digunakan untuk menyebut teknik menyetir dengan garya freestyle.
( BACA : Rizky Febian Kuliah Hukum Tapi Tak Mau Jadi Pengacara, Ternyata Ini Tujuannya )
Pembalap driftting atau yang disebut drifter akan mengerahkan seluruh kemampuannya untuk melakukan aksi uji adrenalin ini.
Ngedrift biasanya dilakukan di ajang balapan seperti GoKart, World Rally dan F1.
Mobil berjenis sedan biasanya digunakan untuk ngedrift.
Mobil tersebut dengan penuh kendali akan melakukan posisi miring, meluncur atau berputar satu poros.
( BACA : Bukan Tiren, Konsumen Ditipu Dengan Daging Ayam Palsu! Waspada, Ternyata Terbuat Dari Bahan Ini )
Namun nyatanya, bukan hanya mobil sedan yang bisa ngedrift, Kijang Innova pun nggak pengen kalah.
Dikutip dari akun instagram @mobilgue, sebuah mobil Innova berwarna silver yang dimodifikasi velg nya akan menunjukkan aksi.
Awalnya, drifter melakukan persiapan kemudian langsung menancapkan gas kemudian melakukan beberapa kali putaran.
Asap knalpot pun tak luput menyembur saat drifting dilakukan.
Buat kalian yang penasaran, inilah aksi drifting Innova.
(*)
2 Kali Gagal Menikah, Ayu Ting Ting Ngaku Tak Kapok dan Tetap Ingin Lepas Status Janda, Singgung Nama Lettu Fardhana
Source | : | |
Penulis | : | Afif Khoirul M |
Editor | : | Afif Khoirul M |