Laporan Wartawan Grid.ID, Deshinta Nindya A.
Grid.ID - Artis Jennifer Dunn kembali menjadi sorotan netizen.
Apalagi setelah aksi pelabrakan yang dilancarkan Shafa Aliya, putri Sarita Abdul Mukti dan Faisal Haris, kepada Jennifer Dunn.
Akhirnya Sarita Abdul Mukti dan putrinya diundang di beberapa stasiun televisi untuk memberikan penjelasan mengenai apa yang sebenarnya terjadi.
(BACA: Foto Kartika Putri yang Satu ini Dikomentari Audi Marissa Mirip Jennifer Dunn! Yang Mana ya?)
Sedangkan Jennifer Dunn memilih bungkam.
Belum lama ini tersebar tagihan dari pihak Bea Cukai atas denda yang harus dibayar atas nama Jennifer Dunn.
Nominalnya tergolong sangat banyak yaitu sejumlah 36.264.000,00.
(BACA: Sukses Melabrak, Shafa Aliya Posting Meme Sindiran untuk Jennifer Dunn! Seperti Apa ya?)
Dilansir Grid.ID dari akun Instagram @lambe_lamis mengunggah capture dari postingan Facebook bernama Jennifer.
"Ngga sengaja liat liat moment path nya mbak Jedun nemu postingan ini
Geser yes kalau tulisan kecil
Jadi ceritanya mbak Jedun habis holiday terus shopping shopping gitu deh
Woooooww bayar bea cukai puluhan juta cuma buat belanjaan mbak Jedun lhoooo
Setahun yang lalu uda sama si om belum yaaa
Mbak Jedun mah horang kayah
Bebas yes," tulis akun Instagram @lambe_lamis seperti dikutip Grid.ID, Kamis (23/11/2017).
Dari postingan akun Instagram @lambe_lamis, banyak netizen yang geram dengan Jennifer Dunn.
"Halah ga pake duit dendiri aja loh ckck," tulis akun @itsmexiaaa.
"Bukan orang kaya.. Simpenan orang KAYA!" timpal akun @reynalanwar.
"Pajeknya aja segitu. Gimana harga barangnya," ujar akun @therealdeaparamita.
"Gila sih jijik banget," timpal akun @nanditanwar.
(BACA: Berbalut Kebaya Putih, Begini Potret Pernikahan Jennifer Dunn)
"Makanya... Jadi perempuan itu SEKOLAH atau punya SKILL apapun, minimal jadi ARTIS biar laku!!! Jangan modal cantik permak sana-sini, terus cari duitnya jualan badan terus rebut suami orang," tulis akun @keona_126.
"Secara tidak langsung di Jedun ini pamer kalau dia habis belanja puluhan juta. Semoga si Jedun dapat hidayah," timpal akun @senjamegasenja.
"Busyet bahasanya gak BERKELAS banget!!! Beda sama @queen_saritaabdulmukti dan anak-anaknya. Mereka jauh lebih Berpendidikan!!!" ujar akun @ema85rahmah.
"Norakk. Emang ada ketentuannya kali dari bea cukai. Kalau gamau bayar pajak gak usah belanja," timpal akun @puriri.wa.
(*)
Tolak Adu Tinju di Atas Ring dengan Denny Sumargo, Farhat Abbas: Kalau Kalah, Kasihan Dia
Penulis | : | Deshinta Nindya A |
Editor | : | Deshinta Nindya A |