Grid.ID – Hampir semua orang pernah mengalami rasa dingin pada jari kakinya.
Bahkan ada yang sampai merasa mati rasa.
Tapi, jika hal ini sering terjadi atau sampai setiap hari.
Hal ini menunjukkan bahwa sirkulasi darah pada tubuhmu tidak baik dan bisa berakibat pada masalah ginjal juga varises.
(BACA: Nggak Cuma Soal Kemapanan, 5 Hal Ini Juga Jadi Alasan Wanita Naksir Suami Orang)
Hal ini bisa diatasi dengan berbagai cara.
Diantaranya adalah sebagai berikut.
Seperti yang dilansir Grid.ID dari laman Boldsky.
1. Makan makanan pedas
Makanan pedas bisa melebarkan pembuluh darah.
Sehingga melancarkan peredaran darah.
Hal ini membantu sistem kardiovaskular agar berfungsi lebih baik.
Gagal Move On dan Tak Terima sang Mantan Pacar Sudah Punya Kekasih Baru, Pria Ini Culik sang Wanita tapi Keciduk Polisi, Begini Akhirnya
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |