Laporan Wartawan Grid.ID, Angriawan Cahyo Pawenang
Grid.ID - Sosok Faisal Nasimuddin kini tengah menjadi sorotan karena kedekatannya dengan Luna Maya.
Faisal Nasimuddin merupakan pengusaha konglomerat asal Malaysia yang disebut sedang dekat Luna Maya.
Pemberitaan ini mulai terangkat semenjak Luna Maya putus dari Reino Barack pada tahun 2018 lalu.
Baca Juga : Kepergok Ketemu dan Makan Bareng Luna Maya di Malaysia, Faisal Nasimuddin: Enggak Bakal Kangen Kamu
Reino Barack kini diketahui telah menikah dengan sahabat Luna Maya yaitu Syahrini.
Faisal sendiri menjadi perbincangan netizen karena sama-sama berasal dari kalangan pengusaha seperti Reino.
Dikutip Grid.ID sebelumnya, Faisal Nasimuddin merupakan pengusaha yang lahir di Malaysia pada 10 Oktober 1979 lalu.
Faisal merupakan pengusaha yang mendirikan NAZA Group, perusahaan yang bergerak di bidang transportasi, makanan, perhotelan, hingga perkebunan.
Faisal bahkan mendapatkan berbagai macam penghargaan atas prestasinya sebagai pengusaha muda.
Namun dibalik berbagai potret kesuksesannya, Faisal ternyata punya catatan kelam tersendiri.
Nyesek, Anjing Bernama Pudding Setia Tunggu 9 Majikan yang Jadi Korban Tewas Pesawat Jeju Air, Begini Akhirnya
Source | : | YouTube,Instagram,grid.id |
Penulis | : | Angriawan Cahyo Pawenang |
Editor | : | Angriawan Cahyo Pawenang |