(Anggun dan Penuh Pesona, Inilah 5 Foto Cantiknya Kahiyang Ayu dalam Pesta Adat Mandailing)
Bergerak ke kiri dan ke kanan, Jokowi sesekali tersenyum melihat para tamu undangan yang mengabadikan momen langka itu dengan kamera masing-masing.
Setelah Jokowi selesai Manortor, dia dilempari beras kuning sebagai simbol dari kemakmuran.
Rupanya, tak hanya Jokowi yang kebagian untuk Manortor, Iriana Widodo juga kebagian melakukan hal serupa.
Berbeda dengan Jokowi yang sudah ‘luwes’ saat Manortor, awalnya Iriana agak kebingungan.
Ibunda Kahiyang Ayu itu sempat ‘menyontek’ bagaimana harus menari Tortor kepada besannya.
Namun kecanggungan itu tak berlangung lama, buktinya Ibu Negara itu bisa luwes menjepit ulos di tangannya dan berjoget Tortor.
(Ingin Lihat Langsung Wajah Kahiyang Ayu, Warga Medan Johor Sampai Rela Lakukan Ini)
Sama seperti Jokowi, usai Manortor, Iriana dilempari beras kuning. (*)
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Penulis | : | Okki Margaretha |
Editor | : | Okki Margaretha |