Laporan wartawan Grid.ID Ismayuni Kusumawardani
Grid.ID - Kita pasti punya berbagai macam koleksi di rumah.
Saking banyaknya, kita hanya menyimpannya di dalam kamar, laci atau lemari.
Padahal, koleksi-koleksi itu bisa kita jadikan dekorasi.
Satu di antara adalah menjadikan koleksi kita sebagai pajangan.
(BACA: Rangkul Pinggul Agnez Mo, Chris Brown Banjr Komentar Netizen!)
Beberapa di antara kita pasti masih bingung bagaimana menjadikan koleksi sebagai dekorasi ruangan.
Daripada bingung-bingung, mending ikuti tips dan trik dari Grid.ID ini.
Penasaran kan?
Yuk intip cara menjadikan koleksi sebagai dekorasi ruangan.
1. Pajang di dinding koleksimu.
(BACA: Kisah Kelly Yeoman, Tiap Hari Muntahkan Tinja, Dokter Terkejut Ketika Lihat Hasil Rontgen)