Pada sejumlah kasus bahkan menyebabkan kulit terkelupas dan luka berkepanjangan.
Kondisi ini, jika dibiarkan, bisa menyebabkan bekas luka atau penyakit kulit serius lainnya.
“Tidur telanjang tanpa busana sama sekali membuat oksigen menyerap lebih baik dalam jaringan kulit. Selain itu, memungkinkan keringat atau minyak untuk menguap dan bukannya menempel pada kulit tubuh yang menyebabkan berbagai gangguan kulit lainnya,” jelasnya.
Lalu, bagi Anda yang lebih lelap tertidur dalam kamar ber-AC, Rankin menyarankan lebih baik tetap kenakan celana dalam dan tutupi tubuh dengan selimut bermaterial lembut yang menyerap keringat atau minyak tubuh. (*)
(Kompas.com/Kontributor Female, Agustina)
Artikel ini pernah tayang di Kompas.com dengan judul Tidur Telanjang Baik untuk Kecantikan Kulit
Masyaallah! Presiden Prabowo Beri Hadiah Rp 100 Juta untuk Mbah Guru yang Viral Ngajar Matematika Lewat Tiktok, Netizen Ikut Girang
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |