Grid.ID -Tanpa sadari kita sering melakukan beberapa kebiasaan yang memberi pengaruh buruk untuk kulit kita.
Salah satunya kamu sering bermalas-malasan di sofa daripada menghabiskan waktu untuk berolahraga.
Menggunakan krim wajah yang kandungannya tidak cukup untuk melawan radiasi matahari.
(BACA : Meski Menyandang Difabel Wanita Ini Mampu Meraih Emas dan Mengharumkan Nama Indonesia )
Kebiasaan-kebiasaan buruk seperti inilah yang membuat kulit kamu cepat mengalami keriput.
Dilansir Grid.ID dari laman Glamour.com menyebutkan 4 hal yang harus kamu hindari untuk mencegah penuaan dini sebelum kamu berumur 30 tahun.
1. Tidur dengan riasan yang masih ada di wajah
Tidur sangat bagus untuk kesehatan kulit.
Sebaiknya sebelum tidur cucilah muka terlebih dahulu.
Tidak hanya menyumbat pori-pori, make up juga bisa membuat kulit semakin sensitif.
2. Menggunakan tabir surya sekali di siang hari
Tabir surya hanya bertahan selama 2 jam saja.
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |