Laporan Wartawan Grid.ID, Dwi Ayu Lestari
Grid.ID - Kiprah Bunga Citra Lestari di dunia tari suara sudah tak diragukan lagi.
Sejak menikah dengan pria ganteng asal Malaysia, Ashraf Sinclair tahun 2008 tak lantas membuatnya mundur dari dunia hiburan.
Bunga mengawali karirnya di dunia seni peran sejak tahun 1990.
(BACA : Meski Menyandang Difabel Wanita Ini Mampu Meraih Emas dan Mengharumkan Nama Indonesia )
Ia mulai terjun ke dunia tarik suara sejak tahun 2005.
Singlenya yang sempat booming yaitu 'Saat Kau Pergi'.
Kini meski telah menjadi seorang ibu, Bunga tetap aktif menghibur para penggemarnya.
Karir Bunga di dunia tarik suara semakin matang.
Terakhir, Ia kembali berduet dengan Christian Bautista, Senin (4/01/2017).
Ia tampak sangat bahagia karena bisa kembali berduet dengan penyanyi asal Filiphina tersebut.
(BACA : Kisah Pilu Riski, Lahirkan 4 Bayi Kembar, Tak Disangka Kemudian Begini yang Terjadi )
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |