Laporan Wartawan Grid.ID, Ismayuni Kusumawardani
Grid.ID - Banyak orang senang dengan rumah portabel yang mudah berpindah dan dibangun.
Dikutip wartawan Grid.ID dari laman Curbed, Ten Fold Engineering telah mengembangkan struktur rumah yang siap digunakan.
Perusahaan yang berbasis di Inggris ini, tidak hanya membangun struktur rumah yang siap digunakan tetapi juga dapat dipindahkan.
Rumah ini dapat digunakan dalam berbagai fungsi termasuk rumah portabel, kantor, klinik, toko, pameran, restoran, dan sekolah.
( BACA JUGA: Jessica Iskandar Pose Tak Biasa, Netizen: Nggak Ada Pose Lain Apa? )
Tidak membutuhkan mesin, pondasi dan pengerjaan yang lama.
Bangunan Ten Fold mudah di dorong tarik layaknya akordion.
Hanya dalam waktu 10 menit rumah ini bisa dibangun.
Tidak hanya itu, rumah ini juga mudah dilipat kembali dan diangkut pada bak truk.
( BACA JUGA: Instagram Luncurkan Fitur Baru Untuk Menyimpan InstaStory, Ini Perubahannya )
Yang lebih mengesankan adalah ukurannya.
Source | : | curbed.com |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |